Bahan - Bahan :
- 250 gram tepung sagu tani
- 50 gram margarin
- 2 butir telur
- 100 gram keju
- secukupnya garam
- minyak goreng
Cara Membuat :
- Campurkan margarin, telur, dan keju dalam satu wadah. Mixer/aduk sampai rata.
- Setelah adonan tercampur rata, masukkan sagu tani sedikit demi sedikit aduk dan uleni adonan sampai kalis (adonan tidak lengket di tangan)
- Setelah adonan kalis, pilin adonan sampai adonannya habis, sebelumnya siapkan minyak goreng dalam wadah untuk merendam adonan yg sudah dipilin (dibentuk seperti cendol)
- Panaskan minyak goreng dengan api sedang. Masukkan adonan. Goreng hingga berwarna kuning kecoklatan.
- Angin-anginkan terlebih dahulu sebelum di masukkan ke dalam toples.
- Selamat mencoba 😁
Demikianlah informasi mengenai resep Telur gabus keju 😄 yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar