Bahan - Bahan :
- tepung maizena
- baking powder
- minyak goreng
- air
- energen
Cara Membuat :
- Panaskan kukusan,tutupnya dibungkus dengan serbet yang bersih.
- Campurkan tepung maizena dan baking powder
- Lalu tuangkan minyak dan air sedikit demi sedikit. Aduk hingga rata
- Setelah itu masukkan energen aduk lagi hingga rata dan tercampur.
- Tuang kedalam cetakan, lalu masukkan kedalam kukusan. Kukus hingga matang
- Setelah matang keluarkan dari kukusan, tunggu hingga dingin,dan tinggal dicicipin. Selamat mencoba
Demikianlah informasi mengenai resep bolu energen kukus yummy yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar