Bahan - Bahan :
- 70 gram Kabocha
- 125 gram Butter
- 120 gram Tepung Terigu
- 1 butir Telur Ayam
- 50 gram Gula Halus
- secukupnya Gula Pasir
Cara Membuat :
- Kukus Kabocha hingga matang, lalu haluskan selagi hangat
- Mixer gula halus, telur dan butter hingga lembut
- Masukan kabocha dan terigu, uleni hingga kalis
- Cetak sesuai selera, Beri toping, Panggang hingga matang. Saya pakai Happycall sekitar 15 menit
Demikianlah informasi mengenai resep Kukis Kabocha yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar