Bahan - Bahan :
- Bahan A :
- 3 telur utuh
- 3 kuning telur
- 100 gram gula pasir
- 60 gram terigu
- 35 gram maizena
- 25 gram susu bubuk
- 1/2 sdt emulsifier
- 1/2 sdt vanili
- 2 sdm air
- Bahan B :
- 100 gram margarin, cairkan
- secukupnya Pasta pandan
Cara Membuat :
- Campurkan bahan A jad satu, kocok dengan mixer sampai mengembang dengan kecepatan tinggi.
- Masukkan bahan B, aduk dengan spatula.
- Masukkan ke dalam loyang ukuran 20 cm tinggi 7 cm yang sudah dioles tipis margarin, oven dengan suhu 180"C sampai matang.
Demikianlah informasi mengenai resep BOLU JERMAN PANDAN yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar