Bahan - Bahan :
- 250 gr gula halus
- 8 butir kuning telor
- 6 biji kuninG telor rebus (hancurkan pake saringan)
- 1 sdt vanili
- 1 kg terigu protein sedang (segitiga biru)
- 600 gr mentega (blue band)
- 4 sdm susu bubuk ( dancow full cream)
- 4 sdm tepung maizena
- 4 sdm butter ( saya pake merek LURPAK butter)
- UNTUK OLES KULIT NASTAR ;
- 2 butir kuning telor
- 5 sdm susu caiR tawar
- 2 sdm madu
- UNTUK ISI ;
- 2 biji nanas segar (diparut halus)
- 500 gr gula pasir
Cara Membuat :
- Untuk isi ; Masak parutan nanas campur gula, masak dgn api kecil sampai menggumpal kering tanpa ada air ( dinginkan)
- Untuk olesan ; campur dua kuning telor,susu cair and madu,campur rata ( sisihkan)
- Untuk kulit ; terigu,susu bubuk,maizena campur and di ayak ( sisihkan)
- Campur gula - kuning telor - mentega - butter - kuning telor rebus Ɣªήğ sudah di saring halus - vanili, mixer selam 5 mnt asal rata, dgn volume mixer rendah,
- Lalu campurkan jdi satu bahan Ɣªήğ sdh di mixer dgn terigu, uleni sampai kalis ( tidak lengket di tangan)
- Bikin bulatan kecil2 isi dgn nanas sedikit saja, kalo nanas terlalu banyan, nanti kulitt akan pecah saat di oven,,, setelah jadi bulatan semua simpan di kulkas -+ 15 mnt, keluarkan and oles dgn kuning telor atasnya
- Oven dgn api sedang -+ 45 mnt ( sampai matang berwarna gold) selama di oven saya mengoles atasnya 3x...!!! Setelah matanggg,,, dinginkan And simpan di toples,,,!!
Demikianlah informasi mengenai resep NASTAR YUMMY WONOGIRI yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar