Bahan - Bahan :
- 6 kuning telur
- 3 putih telur
- 90 gr gula pasir (saya 75)
- 1 sdt emulfier (saya skip,pastikan pengocokan telur sempurna)
- 40 gr terigu
- 10 gr maizena
- 75 gr mentega cairkan
- bahan olesan :
- secukupnya Butter cream
- keju chedar parut
Cara Membuat :
- Masukkan terigu dan maizena sambil diayak lalu aduk balik perlahan
- Masukkan mentega cair aduk balik lagi hingga adonan homogen. Tuangkan dalam loyang dan panggang selama 20 menit dalam oven 190 derajat celcius
- Segera keluarkan dari loyang buka kertas alasnya, setelah dingin oles dengan buttercream dan beri parutan keju, gulung cake. Bila suka oles lagi atas bolu dengan buttercream dan beri prutan keju lagi. Potong bolu setelah dingin dengan pisau tajam... Siap di hidangkan :)
Demikianlah informasi mengenai resep Bolu Gulung Keju yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar