Bahan - Bahan :
- 250 gr tepung terigu
- 15 gr green tea bubuk
- 1/4 sdt garam (aku skip-lupa)
- 2 kuning telur
- 150 gr butter (aku 155gr )
- 120 gr gula halus (aku 125gr)
- 1/4 cup white choco chip
Cara Membuat :
- Mixer speed tinggi butter dan gula halus sampai putih
- Masukan kuning telur sedikit demi sedikit
- Mixer kecepatan rendah masukan tepung terigu yg telah di ayak dengan bubuk green tea dan garam atau bisa aduk dengan spatula
- Setelah menjadi adonan cetak sesuai selera.
- Kalau saya sebelum masuk mixer masukan adonan kedalam kulkas 10menit saja. Supaya hasilnya renyah..
- Oven 170*c selama kurleb 20-15 menit
Demikianlah informasi mengenai resep Green tea white chocolate cookies yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar