Bahan - Bahan :
- 3 buah pisang cavendish/ambon,haluskan
- 250 gr tepung terigu protein sedang/all purpose
- 200 gr gula pasir
- 2 butir telur
- 115 gr butter/margarine
- 60 ml susu UHT
- 1/2 sdt soda kue
- vanila ekstrak
Cara Membuat :
- Panaskan oven 180"C. Siapkan loyang diameter 20 cm, oles margarine.
- Campur dan ayak, tepung terigu dan soda kue. Sisihkan
- Kocok butter/margarine dan gula hingga lembut. Tambahkan vanilla dan telur satu persatu, kocok hingga rata.
- Masukkan campuran tepung terigu, aduk hingga rata menggunakan spatula.
- Masukkan pisang dan susu. Aduk rata. Tuang ke dalam loyang dan panggang hingga matang. Lakukan test tusuk.
- Biarkan agak dingin baru dikeluarkan dari loyang,lalu potong2.
Demikianlah informasi mengenai resep Bolu pisang yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar