Bahan - Bahan :
- 4 butir telur
- 400 gr gula pasir
- 1 sdt SP
- 500 gr tepung terigu
- 2 sachet SKM
- 1 sachet santan KARA kecil (65 ml)
- 400 ml air putih
Cara Membuat :
- Campurkan : air + santan + SKM, aduk kemudian sisihkan
- Dalam wadah lain mixer : telur + gula + SP sampai putih dan kental
- Masukkan terigu dan campuran air sedikit sedikit secara bergantian sambil diaduk sampai rata menggunakan spatula
- Setelah adonan siap silahkan dibagi dan beri warna sesuai selera
- Tuang ke cetakan yang sudah dioles dengan minyak goreng
- Kukus hingga matang kurang lebih 10-15 menit, menggunakan api kecil
Demikianlah informasi mengenai resep Bolu Mawar Santan yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar