Bahan - Bahan :
- 2 butir telur
- 250 gr tepung terigu
- 180 gr gula pasir
- 250 gr pisang matang
- 150 ml minyak goreng/margarin cair
- 100 ml susu cair
- 2 sdt baking powder
- 1 sdt soda kue
- 1/2 sdt vanili
- 1 sdt air jeruk nipis
Cara Membuat :
- Panaskan oven. Olesi loyang dgn margarin+taburi terigu.
- Lumatkan pisang sampai halus. sisihkan.
- Campur terigu, soda kue, baking powder, vanilu dan gula pasir. Sisihkan.
- Kocok telur menggunakan garpu, masukkan pisang lumat, susu cair, minyak goreng/margarin cair dan perasan jeruk nipis. Aduk rata.
- Tuang terigu sdkt demi sedikit, aduk sampai rata dan kental. Tuang kedalam loyang. Oven sampai matang.
Demikianlah informasi mengenai resep Bolu pisang praktis yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar