Bahan - Bahan :
- 6 butir telur
- 200 gr gula halus
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt SP/ TBM
- 250 gr tepung ketan hitam
- 1/2 sdr baking powder
- 250 gr mentega dan butter campur dan cairkan
- 3 sdm susu kental manis
Cara Membuat :
- Kocok telur, gula halus dan SP/ TBM dan garam, tidak usah terlalu lama
- Masukkan tepung ketan hitam yg sudah dicampur dengan baking powder, masukkan sedikit demi sedikit sampai rata
- Terakhir masukkan margarine butter yg sudah cair dan susu. Aduk sampai rata.
- Selamat mencoba
Demikianlah informasi mengenai resep Bolu Ketan Hitam Kukus yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar