Bahan - Bahan :
- 7 kuning telur
- 2 putih telur
- 63 gram gula pasir
- 40 gram tepung
- 10 gram maizena
- 5 gram susu bubuk
- 63 gram mentega, lelehkan
- 1 sdt vanilla butter essence (aslinya pasta pandan)
Cara Membuat :
- 1. Dalam wadah, kocok kuning telur, putih telur, vanilla butter essence dan gula pasir sampai kental dan pucat.
- 2. Masukkam campuran tepung dan susu bubuk sambil diayak aduk perlahan sampai rata.
- 3.Tambahkan mentega leleh. Aduk rata. Tuang ke dalam loyang persegi 24 x 24 x 4 cm yang sudah dioles margarin dan alasi kertas roti. Panggang dengan suhu 180 derajat celcius sampai matang. Kurang lebih 20 menit.
Demikianlah informasi mengenai resep Bolu Gulung Ekonomis yang dapat admin sampaikan. Semoga dapat bermanfaat bagi para pembaca. Terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar